Posts

Showing posts from October, 2019

Bagaimana Caranya Para Astronom Menghitung Jarak Dari Sebuah Galaksi?

Image
Astronomylicious - Pernahkah kalian bertanya tanya tentang bagaimana sih caranya para ahli astronomi mengetahui jarak dari sebuah galaksi atau seberapa jauh jarak sebuah bintang dari bumi? Apakah kita harus melakukan pengukuran secara langsung menggunakan sebuah alat yang memang jaraknya memang sejauh jarak dari objek langit tersebut? Ya tentu gak mungkin dong pake meteran. Memang pada faktanya para astronom sendiri tidak bisa mengetahui jarak benda benda langit itu secara pasti. Tapi bukan jadi mustahil dong bagi kita semua untuk melakukannya, Para astronom atau bahkan kita sendiri bisa kok melakukan estimasi jaraknya. So, gimana caranya dong? Para ahli astronom pada saat ini sudah mengembangkan beberapa teknik untuk mengetahui jarak benda benda langit secara tidak langsung. Teknik teknik itu dapat digunakan untuk mengetahui jarak bintang, planet, bahkan galaksi yang jauhnya ribuan tahun cahaya. Namun, dalam teknik mereka menggunakan metode metode yang sangat rumit yang men...

Ini Nih Tips and Trick Caranya Mendapatkan Foto Bentangan Galaksi Bimasakti

Image
Astronomylicious - Saat kalian scroll postingan instagram, pernah gak kalian melihat postingan foto yang memperlihatkan indahnya galaksi dimana kita tinggal, Bimasakti. Mungkin ada beberapa dari kalian yang  berfikir bahwa itu hasil dari olahan photoshop. Jadi bisakah kita mengambil gambar galaksi Bimasakti? Pasti bisa dong, mengapa demikian? Jawabannya adalah karena kita berada didalam galaksi Bimasakti sendiri. Lalu caranya gimana sih? Oke admin akan berbagi berbagai tips untuk mendapatkan foto foto Bimasakti yang kece badai~ Tips yang pertama adalah kalian harus mendapatkan tempat yang minim polusi cahaya perkotaan karena semakin banyak polusi cahaya semakin tak terlihat bentangan Bimasakti itu sendiri. So, kalian bisa deh coba pergi ke daerah pedesaan atau yang paling bagus adalah pegunungan pada saat weekend sambil nikmatin udara sejuk. Tips yang kedua kalian harus mempersiapkan gear  atau peralatan hunting kalian. Peralatan disini adalah kamera, tripod, shutte...

Kenapa Sih Bintang Punya Warna Yang Berbeda Beda?

Image
Astronomylicious - Pernah gak saat kalian melihat bintang bintang dilangit kalian menangkap ada perbedaan warna yang terpancar pada bintang satu dengan yang lain. Mungkin kalau dengan mata telanjang sih kurang begitu terlihat tapi bisa kok diamati perbedaanya. Contohnya ada bintang Antares yang berwarna merah dan bintang Rigel yang berwarna kebiruan. Tahukah kalian mengapa demikian? Warna bintang tersebut menentukan seberapa suhu permukaanya yang berubah tergantung pada panjang gelombang cahaya yang dipancarkannya. Jika suhu permukaannya 2000 derajat Celcius maka warna bintang akan tampak merah. Sementara bila suhu permukaannya 59.000 derajat Celcius warna bintang akan tampak kebiruan. Bisa kalian lihat tabe; dibawah ini Disini bisa disimpulkan bahwa suhu permukaan pada bintang sangatlah mempengaruhi warnanya. Bintang yang berwarna biru memiliki panjang gelombang pendek dan itu merupakan indikasi bahwa bintang tersebut memiliki suhu permukaan yang tinggi. Sementara bintan...

Mengapa Matahari Tampak Lebih Besar Saat Terbit dan Tenggelam / Saat Berada di Dekat Cakrawala?

Image
Astronomylicious - Pada saat pagi hari saat kita melihat matahari terbit atau pada senja saat matahari terbenam, kita dapat menikmati keindahan terbit/terbenamnya matahari dengan cahayanya yang dapat membuat hati tenang. Kalian mungkin juga pernah berfikir, kenapa kalau saat melihat sunset matahari tampak lebih besar daripada di siang hari saat matahari ada di atas kepala kita? Dan ternyata itu semua hanyalah ilusi yang dibuat oleh mata kita. Pada saat matahari berada di dekat cakrawala, ukuran matahari tidak berubah terhadap bumi. Sebenarnya diameter matahari sama saat berada di dekat cakrawala maupun saat berada di atas kepala kita saat kita melihatnya dengan mata kita. Mungkin di masa lalu ada beberapa pendapat, mulai dari seorang filsuf Yunani Aris Toteles yang berpendapat bahwa atmosfer bumi mugkin berperan dalam pembesaran objek matahari yang kita lihat saat sedang berada di dekat cakrawala, seperti halnya saat kita melihat benda di dasar kolam renang yang tampak lebih bes...